»

Sunday, December 25, 2011

-


Kamu datang seperti hujan yang turun di musim kemarau…

Membasahi tanah…

Meresap…

Menghilang…

Mengering…

Dan kerontang…

Posted via Blogaway

No comments:

Post a Comment